Memberikan nama pada bayi memang sangat bingung sekali, apalagi memberikan nama kepada anak pertama yang harus bagus, bermakna dan modern. Bagi orang tua yang memberikan nama kepada anaknya tidak mau kalah dengan nama-nama orang populer di dunia, karena nama tersebut akan menjadi sebuah harapan bagi anak tersebut dan orang tuanya. Jika Anda mencari nama untuk bayi Anda, berikut ini nama nama bayi laki laki modern yang bisa Anda pilih sebagai referensi:
- Amato Pirata Bramanty, yaitu anak laki-laki yang tercipta berjiwa laksana ksatria perang.
- Andres Gavin Blade, artinya laki-laki yang sangat gagah berani serta penuh dengan kemenangan dan kemuliaan.
- Banjiro Martana Aurelio, yaitu laki-laki yang menikmati ketenangan dalam hidup dengan kebahagiaan.
- Bios Cosmos Demitro, yaitu seorang anak laki-laki yang hidup penuh dengan harmoni dan untuk menutupi bumi.
- Casimira Gustin Alvaro, artinya laki-laki yang menjadi pembawa perdamaian agung dan bijaksana.
- Cleosa Nicolas Hamizan, laki-laki yang sangat terkenal sebagai orang yag jaya berupa ketampanan, kecerdasan dan kuat.
- Danendra Ramadhan Iskandar, yaitu Raja yang kaya raya lhir di bulan Ramadhan yang merupakan putra dari Iskandar.
- Daniswara Anargya Nugraha, laki-laki bagai seorang Raja termahsyur yang dianugerahi kekayaan yang tidak ternilai harganya.
- Ervin Blandino Bonaventura, yaitu laki-laki pujaan yang memiliki rupa yang tampan dan adil mendapat keberuntungan.
- Erliansyah Yuri Yuwana, laki-laki muda yang bijaksana dan taat serta adil dalam mengambil sikap serta keputusan.
- Filbert Einstain Albert, laki-laki yang sangat pandai seperti ahli ilmian seorang fisikawan penemu teori relativitas.
- Fuad Adyatma Hamizan, laki-laki yang menjadi jantung hati dan tampan sebagai anugerah dalam hidup.
- Gilang Lazuardi Ramadhan, anak laki-laki yang teguh seperti kaki langit yang lahir pada bulan suci Ramadhan.
- Galang Janari Jiwatrisna, yaitu laki-laki muda yang memiliki semangat tinggi dan mencintai arti kehidupan.
Itulah beberapa nama nama bayi laki laki modern yang bisa Anda pilih atau sebagai refernsi bagi anak Anda nanti.